Inilah Cara Berbuka Puasa yang Benar di Tengah Perjalanan

icon 21 March 2023
icon Admin

Untuk berbuka puasa, tentunya harus dilakukan dengan segera. Apabila terjadi situasi di mana waktu berbuka tiba saat sedang berkendara, ada beberapa tips atau cara yang dapat Anda ikuti, seperti:

  • Siapkan Air Putih dan Makanan Ringan

Setelah membaca doa berbuka puasa, Anda yang sedang dalam perjalanan dapat memulai dengan minum air putih secukupnya.

Air putih sangat penting dalam menjaga tubuh tetap terhidrasi dan dapat membantu mencegah rasa lelah saat mengemudi. Disarankan untuk minum setidaknya 2-3 gelas air ketika berbuka puasa.

Selanjutnya, Anda perlu menyediakan dan mengonsumsi makanan ringan seperti kurma, roti atau biskuit.

Hal ini karena makanan-makanan tersebut mudah dicerna dan tidak akan menyebabkan ketidaknyamanan saat mengemudi.