Ini Dia Ciri - Ciri Kampas Rem Mobil Harus Diganti

3. Bermanfaat ketika pengereman mendadak.
Beberapa kondisi mungkin akan menuntut Anda untuk menginjak rem secara mendadak sehingga komponen tersebut berfungsi untuk melakukannya. Kecelakaan bisa saja terjadi ketika Anda tidak bisa mengerem.
Ciri-Ciri Kampas Rem Bermasalah
Penggantian kampas rem dapat dilihat berdasarkan jumlah kilometer yang tertera di speedometer. Umumya, kampas mobil dapat bertahan hingga menempuh jarak 40.000 kilometer.
Pada mobil dengan transmisi manual, komponen tersebut bisa bertahan hingga menempuh jarak 70.000 kilometer. Namun, kondisi tertentu seperti sering melalui jalanan ekstrim akan mempengaruhi ketahanan jaraknya. Berikut yang menjadi ciri-ciri kampas rem bermasalah.