Begini 8 Cara Mudah Menghilangkan Bekas Sticker Pada Kaca Mobil

icon 14 February 2023
icon Admin

Selanjutnya, cara menghilangkan sticker kaca mobil yang bisa dipakai adalah menggunakan hair dryer. Jadi, pada area yang terpasang sticker dipanaskan maka akan lebih mudah bagi Anda untuk melepaskannya. 

Apalagi jika melepaskannya dengan memakai alat pengikis plastik. Alat ini bisa diperoleh dengan membeli melalui marketplace dengan harga 100 ribuan saja. Ada juga yang berbahan silicon, bisa digunakan untuk mengikis sticker lalu dibantu dengan lap kain juga. 

  • Memakai Es Batu

Tak perlu kaget jika menemukan alternatif ini untuk menghilangkan bekas sticker pada kaca mobil. Anda bisa meletakkan es batu di kaca bersticker dan mendiamkan beberapa saat hingga meleleh membasahi bekas sticker. Lalu mulai menggosoknya dengan kain.

  • Gunakan Minyak Kayu Putih

Pasti cara menghilangkan sticker kaca mobil yang satu ini sangat familiar, minyak kayu putih memang dikenal dapat menghilangkan kotoran membandel. Sisa lem sticker yang mengotori kaca mobil Anda dapat dengan mudah dihilangkan dengan cairan dari minyak satu ini. 

Cukup menuangkan secukupnya pada kain lap kering. Kemudian gosok-gosok secara perlahan dan hati-hati. Pilihlah kain yang lembut agar tak menggores kaca mobil Anda.

  • Pakai Sabun Bayi